Flash Menu

Halaman

Sabtu, 15 September 2012

10 Tokoh Paling Berpengaruh Di Dunia IT 2012



Tau gak siapa sih tokoh – tokoh yang paling berpengaruh dalam dunia IT tahun 2012 ini?  Berikut ini adalah 10 tokoh yang paling berpengaruh di dunia teknologi informasi tahun 2012 menurut Tomshardware.^^


1. Warren East, CEO ARM
ARM mungkin terdengar asing di kalangan pengguna, namun apakah Anda tahu bahwa sebagian besar PDA, Tablet PC dan Smart Phone menggunakan prosesor berbasis arsitektur ARM ini.
Iphone dan Ipad yang kini sedang populer juga menggunakan prosesor berbasis ARM ini.
ARM bukanlah perusahaan yang besar, hanya mempekerjakan 1700 karyawan. Namun, kehadiran ARM merupakan ancaman bagi produsen prosesor x86 terbesar, Intel.
Bahkan, kehadiran ARM ini lebih mengancam jika dibandingakan produsen prosesor lain seperti AMD dan Samsung.
Windows 8 yang akan diluncurkan tahun ini, dikabarkan dapat berjalan di chip ARM dan menjadi pesaing bagi raksasa prosesor, Intel.
 
2. Steven Sinofsky, Presiden Divisi Windows, Microsoft
Steven Sinofsky membawa beban dan tanggung jawab besar dari Microsoft untuk memperkenalkan sistem operasi windows dengan perubahan paling agresif selama 18 tahun terakhir, Windows 8, yang akan dirilis tahun 2012.
Jika Steven Sinofsky berhasil dengan Windows 8, mungkin ia akan menempati posisi unik di Microsoft, mengikuti jejak Steve Ballmer yang kini sebagai CEO Microsoft.
Namun juga Windows 8 gagal, maka dampaknya bagi perusahaan akan lebih besar daripada dampak yang ditimbulkan oleh produk gagal Microsoft, Windows Vista.
 
3. Steve Jobs
 Anda pecinta produk Apple? Jika ya, mungkin Steve Jobs jadi tokoh yang Anda idolakan. Mantan CEO Apple yang meninggal oktober lalu, merupakan sosok yang kreatif dan penuh dengaan inovasi.
IPhone dan Ipad merupakan produk hasil ide kreatif dan inovasi Steve Jobs yang kini menggebrak pasar dan menjadi produk yang fenomenal.
 
4. Mark Zuckerberg, CEO Facebook
Siapa yang tidak kenal Mark Zuckerberg? Seorang milyuner termuda yang telah mendirikan jejaring sosial paling populer saat ini, Facebook. Facebook diperkirakan memiliki 800 juta pengguna, 1,4 triliun halaman dan pendapatan hingga 4 milyar dollar.
Facebook diperkirakan memiliki nilai pasar antara 70 hingga 80 milyar dollar. Facebook juga diperkirakan akan semakin kuat menantang Google di dunia periklanan.
 
5. Sundar Pichai, Senior Vice President, Chrome, Google
Sundar Pichai adalah nahkoda dari browser milik Google, Chrome. Google dikabarkan memberikan 50 juta dollar awal tahun ini sebagai insentif tetap perusahaan atas prestasinya.
Menurut StatCounter, Chrome mampu mengalahkan pangsa pasar Firefox dan diprediksikan mengalahkan Internet Explorer di pertengahan 2012.
 
6. Marc Pincus, CEO Zynga
Pengguna facebook pasti tidak akan lupa dengan game seperti Zynga Poker, CityVille serta game lain yang ikut mendorong popularitas jejaring sosial facebook.
Zynga memiliki 222 juta pengguna aktif di facebook, jumlah ini empat kali lipat dari jumlah pengguna EA games dan Microsoft. Zynga memiliki sekitar 3000 karyawan dan nilai pasar 15 hingga 20 juta dollar.
 
7. Jeff Bezos, CEO Amazon
Ketika banyak perusahaan yang gagal mengikuti jejak Apple untuk mencari peluaang pasar baru, Jeff Bezos dengan produk Kindle-nya cukup sukses diterima di pasar.
Apple mungkin menguasai pangsa pasar tablet kelas atas, namun Jeff Bezos memiliki pangsa pasar kelas $ 200 dengan produk Amazon Kindle. Jeff Bezos memiliki gaya yang unik dan manajemen yang tak terduga, mungkin inilah yang membuatnya sukses.
 
8. Burt Rutan, Pendiri Scaled Composites
Nama Burt Rutan memang kurang terkenal di Indonesia, namun pendiri Scaled Composities ini layak masuk 10 tokoh yang paling berpengaruh di dunia teknologi informasi.
Burt Rutan mengawali karir di desain pesawat terbang dan berhasil mewujudkan mimpinya dengan SpaceShipOne, pesawat luar angkasa swasta pertama di tahun 2004. Kini Burt Rutan sedang mengembangkan Stratolaunch, peluncuran pesawat luar angkasa terbesar di dunia.
 
9. Virginia Rometty, CEO IBM
Virginia “Ginni” Rometty terpilih untuk menduduki posisi puncak di perusahaan yang menjadi ikon IT yang mempekerjakan hingga 427.000 orang di seluruh dunia, IBM. Virginia “Ginni” Rometty mampu membuat IBM lebih fleksibel, dinamis dan mengalahkan rivalnya, HP.
IBM merupakan ujung tombak inovasi super komputer yang lebih cepat dibanding pesaingnya. IBM juga memimpin pasar high-end computing yang bisa diandalkan.
 
10. Jeffrey Jaffe, CEO W3C
Sebagai orang nomor satu di World Wide Web Consortium (W3C), Jeffrey Jaffe, bekerja sama dengan Tim-Berners Lee, sang penemu standar World Wide Web (WWW).
Standar baru yang akan ditetapkan W3C di tahun 2013, HTML5, akan menjadi teknologi yang semakin banyak digunakan dan bersaing dengan Adobe Flash.
 
 
 
 
 
 

Kamis, 19 Juli 2012

Komputer

Komputer Termahal Didunia

– Ane tidak pernah membayangkan sebuah PC bisa sampai semahal 145 juta rupiah!!!
Lalu apa sih istimewanya produk keluaran Maingear ini sampai harus menunda rencana kita membeli mobil?
Katanya Pak Rich Brown, editor senior di situs reviews.cnet.com, ePHex ini menawarkan kecepatan yang luar biasa jauh di atas para pesaingnya. Menurut Pak Rich, ePHex adalah PC tercepat yang pernah dia uji selama bekerja sebagai editor di situs yang mengulas habis produk elektronik teranyar itu. Bukan cuma dalam hal kecepatan tapi juga sekaligus PC termahal yang pernah singgah ke ruangannya.

Sedikit bocoran dari Pak Rich, inilah spesifikasi maksimal ePHex :

- Power Supply : 1200W Silverstone DA1200 Power Supply
- Graphic card : 3x NVIDIA® GeForce™ GTX 285 3GB GDDR3 in SLI w/ PhysX
- Motherboard : Asus Rampage II Extreme Intel X58 Chipset
- Processor : Intel® Core™ i7-965 Extreme Edition 3.2GHz
- Thermal Management : Red Liquid
- Memory : 12GB Corsair XMS3 1333MHz
- Four Hard Disks : 4 x Western Digital Caviar Black 1TB 7200 RPM 32MB Cache – SATA II
- RAID : RAID 5 – Striping With Parity (requires 3 or more HDDs)
- Two Optical Drive : 2 x LG Super Multi Blue Blu-ray™ Disc Burner & HD DVD-ROM™ Drive
- Soundcard : Sound Blaster X-Fi Titanium Fatal1ty Champion Series
- Network Card : Bigfoot Networks Killer NIC M1
- Wireless Network Adapter : D-Link Xtreme N™ 802.11n DWA-552 PCI Adapter
- Speakers : Logitech® Z-5500 Digital 5.1 THX
- Headset : Razer Piranha™ Headset
- Webcam : Logitech® QuickCam® Ultra Vision
- Primary Display : SAMSUNG 305T Black 30? 6ms DVI Widescreen LCD Monitor
- Secondary Display : SAMSUNG 305T Black 30? 6ms DVI Widescreen LCD Monitor
- Keyboard : Razer Lycosa™ Gaming Keyboard
- Mouse : Razer DeathAdder™ Gaming Mouse
- Exterior Finish : Red Flamewerks Automotive Finish
- Chassis Window and Lighting : Translucent Window Side Panel w/ White LED Lighting Bundle

Spesifikasi Sony Xperia acro S, harga dan detail

Spesifikasi Sony Xperia acro S, harga dan detail – Sony Xperia Acro S menjalankan operasi system android yang bertenaga sebuah smartphone yang berspesifikasi high-end serta perangkat keras yang solid berkualitas juga dilengkapi dengan IP55 dan IP57, tentunya varian ini sangat berbeda dengan Sony Xperia Go yang masih bertenaga android gingerbread (akan diupgrade).

Seperti yang anda lihat pada gambar diatas, Sony Xperia Acro S mempunya fitur seperti sistem operasi android 4.0 Ice cream sandwich dengan layar 4,3 inci HD display yang berresolusi 1280X720 MegaPiksel dukungan prosesor dual-core 1.5 Ghz dilengkapi dengan kamera 12 Megapiksel disisi belakang dimana mampu merekam video 1080 p HD, kamera HD 720 p dibagian depan, penyimpanan onboard hingga  16GB, slot microSD untuk ekspansi memori mencapai 32GB, RAM 1 GB, micro USB 2.0,Bluetooth. Wi-Fi b/g/n/, Wi-Fi Hotspot, DLNA, headset jack 3.5mm, Radio FM, kekuatan baterai 1910mAh, didukung denga teknologi fpr Finger tracking akses kejejaring seperti facebook dan seluruh fitur layanan biasa pada ponsel android. Untuk selengkapnya tentang Spesifikasi Xperia Acro A, harga dan detail, anda bisa lihat dibawah ini.

Spesifikasi Xperia acro S, harga dan detail beserta fiturnya :

Network
2G        GSM 850, 900, 1800, 1900 MHz
3G        HSPA/UMTS 900, 2100 MHz
HSPA/UMTS 850,1900, 2100 MHz

System Properties
Operating System         Google Android 4.0 Ice Cream Sandwich OS
CPU     1.5GHz Qualcomm MSM8260 Snapdragon Dual-Core Processor
GPU     Yes
RAM     1GB

Display
Type     LED-backlit HD Reality Display
Size      4.3-inch
Colors & Resolution      16M Colors & 1280 X 720 Pixels
Pixel Density     342 PPI (approx.)

Design
Form Factor      Candybar
Dimensions       126 x 66 x 11.9 mm
Weight  147 grams

Input / User Interface
Input     – Sony Mobile Bravia Engine
- Timescape UI
- Accelerometer
- Proximity Sensor
- Touch Sensitive Controls

Camera
Primary (Rear-Facing)    – 12 Megapixels
- 4000×3000 pixels
- LED Flash
- Sony Exmor R
- Aperture F/2.4
- Auto focus
- Face detection
- Smile detection, Digital zoom
- Geo tagging, 3D Sweep Panorama, Scenes
Video Recording Capability       – 1080 HD Video Recording Capability
- 1920×1080 pixels
Secondary (Front-Facing)          – 1.3 Megapixels

Memory
Internal Storage 16GB Internal Storage
Expandable Storage      – Up To 32GB
- microSD Card Slot Support

Connectivity
Bluetooth          2.1 + A2DP, EDR
USB     microUSB 2.0
HDMI    No
WLAN   – 802.11 Wi-Fi b/g/n
- Wi-Fi Hotspot
- DLNA
GPS     Yes
3G        Yes
NFC      No
Radio   FM Radio with RDS
Headset            3.5mm Audio Jack

Browser & Messaging
HTML 5. WAP 2.0, Adobe Flash
SMS, MMS, Email, Push Email, IM

Battery
Capacity           Li-Ion 1910mAh Standard Battery
Standby Time    Up To 290 Hours (2G)
Up To 310 Hours (3G)
Talk Time          Up To 6 Hours 40 Mins (2G)
Up To 7 Hours 10 Mins (3G)
Video Playback Time     Up To 6 Hours
Music Playback Time     Up To 23 Hours

Music & Video
Audio Formats  MP3, AAC, AAC+, WAV
Video Formats  MP4, H.264, H.263

Other Features
Google Play Store
IP55/IP57 Rating Certified – Protected Against Dust-Limited To Ingress
Facebook Inside Xperia
Xperia Timescape
TrackID music recognition
xLoud
Sony 3D Surround Sound Audio Technology
Google Talk, Gmail, Google Maps, Google +
Facebook, MySpace, Twitter
Text to Speech, Google Voice Search
Adobe Flash
Digital Compass

Colors
Black, White, Pink




Handset Sony Xperia ditetapkan untuk rilis diseluruh dunia pada kuartal 3 tahun kedepan, saat ini produsen belum mengumumkan harga dan tanggal rilis yang resmi. Demikian ulasan tentang Spesifikasi Sony Xperia Acro S, harga dan detail, semoga bermanfaat bagi pecinta ponsel Sony, tentunya saya akan memantau mengenai harga ( update :  Harga Sony Xperia acro S, kisaran 5,8 juta ) dan tanggal rilis dan menunggu kedatangan Sony Xperia Acro S tiba Di indonesia.

Spesifikasi Sony Xperia Ion, Harga dan Detail

Spesifikasi Sony Xperia Ion, Harga dan Detail – Sony Xperia Ion adalah headset dengan Operasi sistem android bertenaga 4G LTE yang memiliki semua spesifikasi tinggi dan perangkat lunak yang up to date dan ini adalah fitur sebagai lawan dari headset Sony Ericsson.

Sony Xperia Ion dengan Operasi Sistem Android 2.3 Gingerbread dengan layar sentuh BRAVIS Engine HD yang berresolusi 1280 X 720 piksel dan berukuran 4,65 inci, dukungan oleh prosessor 1.5Ghz S3 Snapdragon Dual-Core dengan RAM 1 GB, dilengkapi kamera 12 megapiksel disisi belakang, disisi depan dengan kamera tambahan 1,3 megapiksel yang dapat standby dan dapat mengambil gambar dengan durasi 1,5 deteik, berkemampuan merekam video HD 1080p, EMMC 16GB, penyimpanan internal 1GB slot kartu microSD untuk ekpansi memori hingga 4G hingga 32GB, berkemampuan AT&T LTE, micro USB 2.0, 3,5 headset jack, FM radio, wi-fi 802.11 b/g/n, Bluetooth 3.0, daya baterai 1900mAh, akses ke android market dll, untuk selengkapnya mengenai Spesifikasi Sony Xperia Ion, Harga Dan Detail anda bisa lihat dibawah ini.

Spesifikasi Sony Xperia Ion, Harga dan Detail

Network
2G Network GSM 850, 900, 1800, 1900 MHz
3G Network HSPA/UMTS 850, 900, 1900, 2100 MHz
4G Network LTE 700 MHz

Dimensions
Size 133 x 68 x 1.8 mm
Weight 144 grams
Form Factor Candybar

Display
Type HD Capacitive Touchscreen
Size 4.65 inches
Colors & Resolution 16 777 216 Colors & 1280 X 720 Pixels

Input/ User Interface
Mobile BRAVIA Engine
Multi Touch
Timescape
Proximity Sensor
Accelerometer sensor for UI auto-rotate
Ambient light sensor

System Properties
Operating System Google Android 2.3 Gingerbread OS
Upgradeable To Android 4.0 Ice Cream Sandwich
CPU 1.5GHz Qualcomm Snapdragon S3 MSM8260 Dual-Core Processor
Adreno 220 GPU
1GB RAM

Storage Capacity
Internal Memory – 1GB Internal Storage
- 16GB eMMC
Expandable Memory microSD Card Slot For Memory Expansion Up To 32GB

Browser & Messaging
HTML, xHTML, Flash, WAP 2.0
MMS, SMS, IM, Email, RSS

Camera
Still – 12 Megapixels
- LED Flash
- Sony Exmor R
- Backlit Illuminated Sensor
- Auto focus, Geo tagging
- Digital zoom, Touch Focus
- Image Stabilization
Secondary – 1.3 Megapixels
Video Recording – 1080p HD video recording capable @ 30fps
- 1920×1080 pixels

Connectivity
Bluetooth & USB v3.0 with EDR Stereo & v2.0 Mini USB
Headset 3.5mm stereo headset jack
Radio Stereo FM with RDS
WLAN Wi-Fi 802.11 a/b/g/n
DLNA Capable
GPS A-GPS
3G Yes

Video & Audio
Video Formats MPEG4, H.264, H.263, WMV
Audio Formats MP3, AAC, AAC+, eAAC+, WMA

Battery
Type Li-Ion Standard Battery
Standby Time Up To 400 Hours (2G)
Up To 350 Hours (3G)
Talk Time Up To 10 Hours (2G)
Up To 4 Hours (3G)
Music Playback Time Up To 10 Hours
Video Playback Time Up To 3 Hours

Other Features
Adobe 10.1 Flash compatibility
Scratch Resistance
Android Market, G-mail, Google Maps, G-Talk
Friend Stream, Skype Integration, Twitter and Facebook Integration, YouTube
Quickoffice, Digital compass
Gyroscope

Colors
Availability Black

Dari informasi yang saya dapat bahwa AT&T dengan Sony Xperia Ion akan rilis pada kuartal tahun ini pada bulan juni, AT&T akhirnya resmi mengkonfirmasi Sony Xperia Ion tersedia di toko ritel dan online pada tanggal 24 juni dibandrol dengan harga sekitar $ 99.99 ( silahkan di konversi kedalam rupiah ) ini benar harga awal yang rendah dari sebuah headset yang berkualitas tinggi. Demikian Ulasan mengenai Spesifikasi Sony Xperia Ion, Harga Dan Detail semoga bermanfaat bagi anda.